Kemajuan dengan teknologi begitu pesat. Anak juga mudahnya mengakses situs pornografi yang merusak mental generasi muda dan ramainya membicarakan reformasi dan globalisasi, dengan maraknya perkelahian pelajar, seks pranikah, masalah narkoba, termasuk kecenderungan anak-anak didik yang kurang menghormati bapak/ibu guru, maupun kadang-kadang kepada kedua orangtuanya. Dalam hal ini sekolah be…
Buku ini merupakan tinjauan teoretis dan praktis dengan pendekatan interdisipliner yang merangsang mahasiswa, dosen, serta lembaga- lembaga pendidikan Islam meningkatkan dan memperluas studi mereka. Adapun pokok bahasannya meliputi teori dan pemahaman pendidikan Islam, termasuk metodologi, institusi, pendekatan, materi, metode, tujuan, serta evaluasi dalam pendidikan Islam
Pendidikan karakter merupakan pendidikan ikhwal karakter atau pendidikan yang mengajarkan hakikat karakter dalam ketiga ranah cipta, rasa, dan karsa. Pendidikan karakter berfungsi sebagai pemberi pencerahan atas konsep free will dengan menyeimbangkan konsep determinism dalam praksis pendidikan. Pendidikan harus memberi ruang yang luas kepada peserta didik untuk bebas memilih. Pembahasan meng…
Ilmu Pendidikan Islam merupakan suatu disiplin ilmu pendidikan yang mengkaji tentang seluk-beluk nilai edukasi dalam Islam yang bersumber dari Alquran, hadis, dan ijtihad ulama. Konstruksi teori yang ada dalam ilmu ini didasarkan pada nilai-nilai luhur yang terdapat dalam ajaran agama Islam, di antaranya seperti nilai kepatuhan kepada Tuhan dan nilai kemanusiaan. Di dalam buku ini dibahas menge…
Ilmu Pendidikan Islam merupakan suatu disiplin ilmu pendidikan yang mengkaji tentang seluk-beluk nilai edukasi dalam Islam yang bersumber dari Alquran, hadis, dan ijtihad ulama. Konstruksi teori yang ada dalam ilmu ini didasarkan pada nilai-nilai luhur yang terdapat dalam ajaran agama islam, di antaranya seperti nilai kepatuhan kepada Tuhan dan nilai kemanusiaan. Di dalam buku ini dibahas me…
Penggunaan media sebagai sarana untuk memperoleh informasi dan pengetahuan berjalan seiring dengan perkembangan teknologi. Media yang digunakan untuk aktivitas pertukaran informasi dan pengetahuan banyak dipengaruhi oleh perkembangan teknologi. Sebagai sumber informasi dan pengetahuan, penggunaan media dan teknologi telah memberikan keuntungan yang signifikan bagi penggunanya. Buku ini akan …
Betapa banyak orang yang mengeluhkan kehidupan di tengah dunia sesak media ( media saturated world ) seperti sekarang ini. Orang tua kwatir dengan perilaku anaknya yang banyak menghabiskan waktu menonton TV. Para pemuka agama mengkhwatirkan gaya hidup hedonistik dan serba gampang yang melanda generasi penerus bangsa ini. Para guru merasa apa yang diberikan di lembaga pendidikan tidak membekas k…
Pendidikan dan pembelajaran merupakan dua sisi yang berbeda tetapi erat hubungannya. Pengantar kependidikan yang berlandaskan landasan, teori, dan 234 metafora pendidikan menginformasikan tentang definisi netafora dan konsep dasar pendidikan, tujuan, fungsi dan landasan-landasan pendidikan, teori dasar pendidikan, ilmu pendidikan sebagai ilmu pengetahuan serta empat pilar pendidikan, pendidikan…