Ditengah gempuran isme-isme yang terus membombardir kehidupan bangsa-bangsa di dunia, maka salah satu kekuatan kita sebagai bangsa ialah karena memiliki common platform yang diakui semua komponen bangsa, yaitu empat konsensus kebangsaan. Melalui empat pilar kebangsaan ini, maka bangsa Indonesia bisa bersatu dalam kesatuan dan dinamika dalam kerukunan dan harmonisan. Sejarah telah membuktikan ba…
Manusia adalah makhluk ciptaan Allah SWT, manusia diciptakan sebagai makhluk multidimensional, memiliki akal fikiran dan kemampuan berinterakti secara personal maupun sosial. Manusia diciptakan untuk hidup bergantungan antara satu individu dengan individu lainnya, yang artinya bahwa manusia tidak. bisa hidup sendiri. Dalam hidup bermasyarakat tentunya harus memiliki kemistri antar anggota masya…
Desa Sumberjo merupakan desa yang dihuni oleh dua pengaut agama yakni Islam dan Kristen. Hubungan interaksi antara kedua penganut tersebut terjalin dengan baik. Hal ini menjadi menarik karena kedua umat hidup rukun, meskipun terdapat perbedaan dalam menganut agama. Jika Muslim dan Kristern di tempat lain mengalami ketegangan, namun di desa Suberjo ini berbeda. Berdasarkan hal tersebut, peneliti…
Dalam penelitian ini fokus penelitian yang diangkat adalah (1) Bagaimana internalisasi nilai-nilai multikultural dalam meningkatkan toleransi beragama di SMA Negeri 8 Kediri. (2) Bagaimana hasil toleransi beragama melalui internalisasi nilai-nilai multikultural di SMA Negeri 8 Kediri. Penelitian ini merupakan penelitian yang bersifat kualitatif, dengan mengambil latar di SMA Negeri 8 K…
Pendidikan Agama Islam sangatlah berperan penting untuk mengatasi banyaknya perilaku remaja yang menyimpang dari nilai-nilai keIslaman. Fakta dilapangan menunjukkan bahwa pelaksanaan dari pembelajaran Pendidikan Agama Islam masih belum efektif. Pembelajaran Agama Islam pada tingkat SMA sebanyak 2 jam/minggu, hal ini menyebabkan siswa-siswi SMA kurang begitu memahami ajaran agama Islam secara le…
Tidak diragukan lagi, pendekatan sosial yang agresif dari Emile Durkheim ini telah memberikan sebuah teori yang sangat orisinal dan mengagumkan tentang agama. Sebuah karya maha penting dan legendaris. (Daniel L. Pals, penulis Seven Theories of Religion) Buku ini merupakan magnum opus dalam bidang studi psikologi agama yang akan senantiasa dikaji olej setiap generasi manusia. Melalui buku in…