Al'quran sebagai sumber primer pendidikan Islam memerlukan pengkajian dan analisis mendalam. Untuk itu, diperlukan metode tafsir khusus yang dapat mengupas kandungan Al'quran yang berkaitan dengan pendidikan. Buku ini memuat langkah-langkah metodologis-aplikatif tafsir tarbawi dalam mengkaji ayat-ayat pendidikan. Metodologi ini menggunakan metode tafsir tematik Al-Farmawi sebagai kera…
Membaca Alquran memang berbeda dengan membaca tulisan Arab lain. Di antaranya ; mengapa terjadi keanehan dalam tulisan maupun dalam bacaan Alquran? Mengapa terjadi Imam tujuh dalam membaca Alquran? Siapa Imam Ashim dan Imam Hafash ? Mengapa masyarakat Indonesia lebih banyak mengikuti Imam Ashim dan Hafash ? Lafal-lafal mana saja yang dibaca aneh dalam Alquran qira’at Imam Ashim dan Hafash ? M…
Dengan menelaah buku ini dan memahami setiap detail ide yang disuguhkan , perlahan anda akan dibawa "bertamasya" pada wahana intelektual. Selanjutnya bisa membuat Anda bergegas membenahi setiap celah yang rusak dan kotor pada sistem administrasi pemerintahan kita.
Buku ini juga memaparkan tentang penciptaan langit dan bumi, proses evolusi bintang, serta karakteristik bintang yang ternyata sesuai dengan keterangan dalam Alquran. Beberapa kajian ilmiah terkait dengan peristiwa Isra` Mi`raj, teleportasi pada zaman Nabi Sulaiman, dan penjelasan tentang Ashabul Kahfi juga dibahas secara ilmiah berdasarkan teori sains modern. Berdasarkan kajian sains ilm…
Sebagai wahyu dan petunjuk bagi seluruh umat manusia, al-Qur’an secara garis besar berisi tentang tauhid kepercayaan kepada Allah, malaikat-malaikatNya, kitab-kitabNya, para rasul, hari kiamat/setelahnya, serta qad}a dan qada>r, tuntunan ibadah, janji, hukuman, dan sejarah. Dari berbagai macam sejarah di dalam al-Quran salah satunya adalah kisah nabi Yusuf. Yang diawali dengan mimpinya melih…
Buku adalah dokumntasi filsafat sebagai pijakan sebuah ilmu pengetahuan yang mencakup tema lintas disiplin filsafat. Yang menarik kemudian, pengkajian Ontologi, Epistemologi, Aksiologi dalam Studi Hukum yang tersusun dalam bab tertentu akan menambah khazanah tersendiri untuk mahasiswa, khususnya fakultas hukum.
Sebagai wahyu dan petunjuk bagi seluruh umat manusia, al-Qur’an mengandung banyak nilai. salah satu nilai tersebut adalah nilai keselamatan, yakni al-Qur’an mengajarkan manusia untuk memohon perlindungan kepada Allah SWT dari berbagai kejahatan dalam surat Mu‘awwidhatain. Sebagai salah satu penyebar agama Islam di Tanah Jawa, Sunan Kalijaga yang merupakan keturunan Jawa dan menguasai berb…