Sebagai seorang muslim, bahasa yang wajib kita prioritaskan dalam memahami agama adalah bahasa Arab Fushha’, karena ia adalah bahasa Alquran dan hadis, keduanya adalah pedoman bagi seluruh umat Islam. Begitu pula dengan mempelajari bahasa Arab ‘Amiyyah telah menjadi sebuah kebutuhan yang tidak bisa dielakkan bagi para pelajar, mahasiswa, guru, dan dosen. Bagi para petugas dan jama’ah haji…
Buku ini sangat mecerahkan, berisi tidak hanya hal-hal yang faktual, tetapi juga pemikiran konseptual-teoretis serta pandangan proyektif ke depan yang menjadi impian penulisnya. Prof. Sasa Djuarsa Sendjaja, Ph.D. Guru Besar Ilmu Komunikasi - Fakultas Ilmu Sosiai dan Politik Universitas Indonesia
Era gelombang peradaban manusia di dunia ini terjadi melalui 3 (tiga) era, yakni era pertanian, era industri, dan era informasi. Pembahasan komunikasi peradaban dalam buku ini, tidak hanya terkait dengan era informasi, tetapi memberikan warna tersendiri untuk melihat peradaban dari perspektif komunikasi. Selamat membaca buku ini.
Saat Olive, 11 tahun, pindah ke rumah Victoria peninggalan Ms. McMartin, dia merasa rumah besar yang penuh dengan lukisan itu seolah selalu mengawasinya. Lalu, ketika Olive menemukan sepasang kacamata tua dalam laci berdebu, dia mengalami peristiwa yang sangat mengejutkan. Dia bisa masuk ke dalam lukisan dan berkelana di dunia yang mirip dengan dunianya sendiri. Di dalam salah satu lukisan, Oli…
Fenomena ketidakpahaman manusia tentang sebuah kebahagiaan hidup sering menjadikan manusia lupa atas dirinya sebagai manusia. Sejatinya, kebahagiaan hidup ada pada satu kekuatan prinsip bahwa manusia siap menjalani dan istiqomah dalam jalan-Nya. Buku ini menceritakan episode-episode kehidupan yang dipoles dengan bahasa yang mudah dicerna; cerita kehidupan yang diharapkan bisa memberikan pelaja…
Putih kapas dapat dibuat, putih hati berkeadaan. Sebuah peribahasa terus terngiang, bagaimana kebaikan hati tecermin dari aksi yang terlihat. Kiranya itu menggambarkan kedelapan peraih Kick Andy Heroes Award dalam buku ini. Mari tengok perjuangan Nani Zulminarni, usahanya melawan stigma negatif janda membuahkan Program Pemberdayaan Perempuan Kepala Keluarga (PEKKA). Program ini sudah mengoor…
Di masa lalu, raja-raja di tanah Jawa dikenal gemar memamerkan silsilah atau asal-usul garis keturunannya sebagai alat legitimasi untuk melanggengkan kekuasaannya. Babad Tanah Jawi yang dikumpulkan di masa pemerintahan Raja Paku Buwana I pada awal abad ke-18 hingga masa pemerintahan Paku Buwana III, dipercaya oleh beberapa ahli sebagai satu sarana yang digunakan kerajaan untuk keperluan legitim…
Buku yang berisi 35 cerita tentang tokoh Nasruddin ini dirancang secara khusus untuk memberikan alternatif bacaan berbahasa Inggris yang bermutu dan menghibur dan bisa membantu pembaca dan menghibur dan bisa membantu pembaca dalam meningkatkan kemampuan bahasa Inggrisnya. Buku ini juga berisi reading tips, penjelasan tata bahasa, penjelasan kosakata yang sering membingungkan yang dimaksudkan un…