Hubungan masyarakat yang merupakan bentuk komunikasi yang terselenggara antara organisasi yang bersangkutan dengan siapa saja yang berkepentingan dengannya. Sedangkan tujuan dari humas itu sendiri adalah untuk memastikan bahwa niat baik dan kiprah organisasi yang bersangkutan senantiasa dimengerti oleh pihak-pihak lain yang berkepentingan (stakeholder). Kolaborasi stakeholader diharapkan mampu …
Sesuatu yang luar biasa adalah hasil dari kinerja yang luar biasa, begitupun juga di lembaga pendidikan, pendidikan yang bermutu adalah hasil dari kinerja guru yang sangat baik. Dalam suatu lembaga pendidikan yang bertanggung jawab penuh adalah seorang kepala madrasah, maka kepala madrasah harus mempunyai kompetensi menejerial yang bagus. Meningkatnya kinerja guru dipengaruhi beberapa hal salah…
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui besar pengaruh kecerdasan spiritual terhadap kompetensi sosial guru mapel keagamaan melalui kecerdasan emosional. Penelitian ini bersifat deskriptif kuantitatif dengan menggunakan rumus Path Analysis, karena penelitian ini menggambarkan tiga variabel. Penelitian ini mengambil seluruh populasi guru mapel keagamaan yaitu berjumlah 25 guru. Kecerdas…
Penelitian ini merupakan penelitian kepustakaan (library research), yaitu suatu kajian penelitian dengan mencari informasi-informasi serta data-data yang semuanya berasal dari bahasa tertulis yang relevan dengan tema yang dibahas. Kemudian data-data tersebut akan dikaji dalam perspektif alquran dengan menggunakan pendekatan formulasi hermeneutika kontekstual dan maqasid al Syariah. Hasil pen…
Pasar Pon di Desa Brenggolo Kecamatan Plosoklaten Kabupaten Kediri merupakan pasar yang cukup besar untuk mempertemukan para pedagang dari beberapa daerah Pasar Pon merupakan salah satu pasar hewan yang transaksi jual belinya masih berlangsung dengan sistem tradisional dengan mempertahankan nilai nilai budaya lokal. Di pasar Pon pedagang hewan beragama Islam. selayaknya mampu menerapkan ajaran …
Permasalahan pada penelitian ini adalah persepsi guru pada keteladan kepala sekolah dan kepuasan kerja terhadap disiplin kerja guru. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui: (1)hubungan persepsi guru pada keteladanan kepala sekolah terhadap disiplin kerja guru, (2) hubungan kepuasan kerja terhadap disiplin kerja guru, (3) hubungan persepsi guru pada keteladanan kepala sekolah dan kepuasan ker…
Ketaatan beribadah santri dalam mengikuti pendidikan tasawuf adalah kepatuhan seorang santri dalam menjalankan semua perintah Allah dan menjauhi segala larangan Nya melalui bimbingan seorang mursyid terhadap murid yang berlangsung sepanjang hayat untuk mensucikan jiwa dan menjernihkan hati dengan mendekatkan diri pada Allah sampai tercapai kebahagiaan dunia akhirat Hal tersebut dapat mempengaru…
Akhir-akhir ini program tahfidz Al-Qur'an banyak diselenggarakan di sekolah-sekolah maupun madrasah. Harapannya, melalui proses menghafal Al Qur'an akan mampu membentuk kepribadian Qur'ani pada diri siswa yang tercermin dalam tingkah laku dan pola pikimya serta mampu menguatkan akidah dan mengokohkan iman. Salah satu lembaga/madrasah yang menyelenggarakan program kelas Tahfidz Al-Qur'an sebagai…
Habib Luthfi bin Ali bin Haysim bin Yahya, saat ini berkududukan sebagai mursyd Thariqah Sadziliyyah sekaligus Ra'is 'Am atau pemimpin tertinggi Jam'iyyah Ahlith Thariqah Al-Muktabarah An-Nahdliyyah (JATMAN), organisasi pengikut tarekat yang anggota terbai'atnya mencapai 30 jutaan orang Dalam konteks cinta tanah air, Habib Luthfi adalah ulama yang berada di garda terdepan, tentu bukan dengan…
Kemunculan sekolah dengan basis pesantren adalah dalam rangka sebuah upaya mengintegrasikan pendidikan umun dengan pesantren. Salah satu lembaga yang mengintegrasikan kurikulum berbasis pesntren kedalam kurikulum sekolah. Penelitian ini mengjaki model kurikulum PAI berbasis pesantren yang meliputi tujuannya dan muatan kurikulumnya dan upaya kepala sekolah mengintegrasikan kurikulum PAI bebasis …