pendidikan merupakan salah satu pranata sosial yang menawarkan jasa layanan bersifat intelektual, afeksi, psikomotorik, emonosional dan spiritual dalam menytiapkan masa depan umat. di zaman modern seprti sekarang, pendidikan masih dianggap sebagai kekuatan utama dalam komunitas sosial, sebagai maunisi yang mampu memberikan kemampuan teknologi, fungsional, informatif dan terbuka bagi pilihan uta…
Pendidikan Islam pasca Order Baru mengalami pengeseran paradigma dari doktrinir ke dialogis. Secara episternologis, ia beranjak dari pemahaman serba teks ke konteks, dan secara praktik lebih mengedepankan pendidikan yang berwawasan kultural dan budi pekerti ketimbang yang struktul dan abstraktif.
Provokatif dan kontributif terhadap bingkai solusi problematika kependidikan Islam kontemporer. Pola-pola pemikiran yang mereka bangun sangat erat korelasinya dengan fenomena kependidikan Islam yang muncul.