Perkembangan pada lembaga keuangan syariah terus mengalami kemajuan, sama halnya dengan lembaga Baitul Mall wat Tamwil. Berdasarkan data perhimpunan BMT di Indonesia, diperkirakan ada sekitar 3.900 BMT yang beroperasi sampai dengan akhir tahun 2014, dan terus mengalami peningkatan. Pada tahun 2015 sudah ada sekitar 5.500 yang beroperasi di Indonesia. Hal ini juga tidak terlepas dari perkembanga…
Pemasaran merupakan sebuah cara pengenalan produk kepada masyarakat guna pencapaian tujuan dari usaha, konsep pemasaran yang baik bukan hanya pencapaian tujuan duniawi semata namun juga dapat menunjang kemaslahatan manusia, hal ini terdapat didalam konsep syariah marketing. Toserba Murah Jaya merupakan usaha ritail dalam pemasaranya mengutamakan pelayanan konsumen dan Toserba Murah Jaya selalu …