Manajemen senantiasa ditantang untuk selalu bergerak harmonis menyesuaikan dengan perkembangan zaman dalam konteks perubahan dan dinamika kehidupan. Apa yang dahulu susah sekarang menjadi mudah, yang dulu berat sekarang menjadi ringan. Hidup menjadi lebih mudah. Itulah tantangan manajemen dan manajer untuk selalu dapat menyesuaikan dengan perkembangan manusia. 10 tahun yang lalu, jika An…
DAFTAR ISI : Konsep Periklanan Dalam Ekonomi Islam Amrul Mutaqin (STAIN Kediri) Marhendra Kusuma (Politeknik Cahaya Surya) Pengaruh Kompetensi Dosen Self Efficacy, Locus Of Control,dan Fasilitas Pembelajaran Terhadap Tingkat Pemahaman Mahasiswa Akutansi Dwi Budiadi Pengaruh Struktur Aktiva, Profitabilitas, dan Pertumbuhan Penjualan terhadap Struktur Modal Erna Julita Pengaruh Laba Ak…
Tidak dapat dipungkiri bahwa peranan Sumber Daya Manusia (SDM) saat ini telah terbukti sangat vital dalam pertumbuhan organisasi. Sejak awal abad ke-20, SDM telah diposisikan menjadi yang terutama, bahkan sudah ditetapkan sebagai "human capital" dimana manusia dipandang sebagai faktor yang dapat menghasilkan modal. Artinya, SDM yang berkualitas dapat menyajikan investor untuk membiayai proyek y…