Prof. Dr. M. Isnaeni, S.H., M.S., mengabdi pada Fakultas Hukum Universitas Airlangga sejak 1975 sampai dengan saat ini; sudah 47 tahun mengabdikan diri dalam mengemban hukum keperdataan dalam rentang waktu yang demikian panjang. Beliau, dalam setiap arena akademis, baik perkuliahan, forum ujian, diskusi, maupun seminar, senantiasa mampu menunjukkan suatu dasar hukum yang tepat pada ketentuan ya…
Merupakan sebuah sumber belajar yang dapat digunakan untuk pembekalan mahasiswa baru dalam memahami seluk beluk teks akademik di perguruan tinggi. Teks akademik dalam pembelajaran di perguruan tinggi menjadi hal yang dekat dan sering dipraktikkan. Buku ini terdiri dari kajian bahasa Indonesia, kaidah bahasa Indonesia, struktur bahasa Indonesia, teks akademik dan penyuntingan naskah. Materi dala…
Buku Akuntansi Lembaga Zakat, Infak dan Sedekah (LAZIS) Sesuai Standar Akuntansi (SAK) disusun secara mendetail dan rinci, untuk menjadi bekal bagi mahasiswa untuk memahami tentang peran lembaga terkait manajemen akuntansi zakat, infak dan sedekah. Buku akuntansi zakat ini berfokus pada panduan praktis dari segi manajemen lembaga dan pelaporan keuangannya. Hal ini agar pembaca dapat mengaplikas…