Pada era media sosial seperti sekarang ini, mungkin kita mengira bahwa tak ada lagi orang yang terlalu takut untuk berbicara. Semua pendapat yang ada di pikiran kita bebas diutarakan secara terbuka. Akan tetapi, tidak demikian kenyataannya. Masih banyak orang-orang yang takut berpendapat karena khawatir di-bully. Dianggap musuh karena pendapat dan keyakinannya berbeda dari masyarakat kebanya…
Diskusi tentang hukum tidak akan pernah berhenti sampai hukum itu menemukan keadilannya. Keadilan itu sendiri juga sering diperdebatkan tentang ruang dan waktunya. Inilah mengapa hukum dengan segala dimensi dan diskusinya tidak pernah berdiri sendiri. Salah satu pendekatan yang sering dipakai yaitu filsafat. Melalui pendekatan fitsafatlah hukum menemukan Jati dirinya. Buku ini mencoba mengan…
Buku ini mengupas pernyataan-pernyataan ilmiah dalam Alquran yang terkait dengan fenomena jagat raya dan geosfer; mulai dari fenomena tata surya, Bumi, atmosfer, hidrosfer, bencana alam, pengelolaan lingkungan, hingga para ilmuwan dan profesional yang masuk Islam karena terpesona dengan kebenaran ilmiah Alquran. Dengan demikian, buku ini tidak hanya cocok dijadikan referensi bagi yang tengah me…
Textbook played important roles in English language teaching. An evaluation of English textbook was needed to make sure the appropriate of English textbook for students. The textbook should be not only value based on visual illustration but also based on their language feature. This research aimed to analyze the transitivity of genres that is used by English in focus textbook. This stud…
Buku ini adalah buku studi kebijakan publik pertama paling lengkap yang hadir dalam edisi Indonesia. Tujuan dari buku ini adalah memperkenalkan kepada para pembaca beragam kerangka dan pendekatan yang dipakai untuk menganalisis problem kebijakan dan proses kebijakan. Tak diragukan lagi, buku ini wajib dimiliki oleh semua pihak, terutama mahasiswa administrasi negara, ilmu pemerintahan, politik…
Pondok pesantren merupakan salah satu lembaga pendidikan berbasis Islami yang berperan sebagai lembaga bimbingan keagamaan, keilmuan, kepelatihan, pengembangan masyarakat dan sekaligus menjadi simpul budaya. Dalam menjalankan fungsinya sebagai lembaga pendidikan, pondok pesantren harus memiliki strategi yang tepat dalam meningkatkan kemandirian ekonominya. Strategi diversifikasi dalam men…
Dalam transaksi jual-beli terkadang terjadi ketidak seimbangan dalam keuntungan maupun kerugian antara kedua Aqid. Dalam hal ini batalnya akad jual-beli bawang merah berpanjar yang dilakukan oleh Masyarakat Desa Putren Kecamatan Sukomoro Kabupaten Nganjuk pembeli bawang merah berpanjar ketika harga bawang merah naik, harganya tidak di naikan oleh sipembeli kemudian ketika bawang merah harganya …