Dalam buku ini akan dipaparkan masalah tentang ukuran untuk menilai keimanan, kekufuran, dan kesesatan orang, tasawuf, seputar bid’ah, Mazhab Asy’ariyyah, masalah tawasul, syafaat, keistimewaan Nabi Muhammad saw., hakikat nubuwwah dan basyariyyah, tabaruk, ziarah kubur dalam pandangan ulama, tabaruk dan peninggalan Nabi, dan masalah seputar hari besar Islam.
Syekh Siti Jenar sosok wali nyentrik yang menghadirkan kearifan spiritual Islam di tanah Jawa atau yang umum disebut sekarang sebagai Islam Esoteris. Syekh Siti Jenar mengambil langkah dengan alasan utama bahwa kebenaran agama tidak bisa disembunyikan dan bahwa dia sendiri adalah seorang esoteris dan esensialis yang telah mencapai pengalaman spiritual tertinggi. Buku ini bertujuan melakukan rek…
Bibliografi : hlm.565 - 567